14 Juli 2022, Tinggi Gelombang Perairan Madura, Sumenep Sedang

Avatar of PortalMadura.com
14 Juli 2022, Tinggi Gelombang Perairan Madura, Sumenep Sedang
Ilustrasi (Pexels.com)

PortalMadura.Com, memprakirakan untuk wilayah perairan Madura dan sekitarnya dalam kondisi tenang, rendah hingga sedang.

Prakiraan tinggi gelombang itu, berlaku 24 jam dari pukul 07.00 WIB, Kamis (14/7/2022). Berikut detailnya, PortalMadura.Com melansir @bmkgtrunojoyo:

– Selat Madura bagian Barat tinggi gelombang antara 0.10-0.50 (kondisi tenang)

– Selat madura bagian Timur tinggi gelombang antara 0.30 – 1.00 (kondisi rendah)

– Perairan kepulauan Sapudi tinggi gelombang 0.50 – 1.50 (kondisi sedang)

– Perairan kepulauan Kangean tinggi gelombang 0.75 – 1.75 (kondisi sedang)

– Perairan Utara pulau Madura tinggi gelombang 0.50 – 1.50 (kondisi sedang)

– Laut Jawa Timur Masalembu tinggi gelombang 0.75 – 1.75 (kondisi sedang)

– Laut Jawa Barat Masalembu tinggi gelombang 0.50 – 1.50 (kondisi sedang)

– Perairan Gresik – Surabaya tinggi gelombang 0.50 – 1.25 (kondisi rendah)

– Laut Jawa Selatan Bawean tinggi gelombang 0.50 – 1.50 (kondisi sedang).

Sedangkan prakiraan cuaca maritim untuk wilayah Pelabuhan Kalianget, Sumenep, hujan ringan.

Suhu udara kisaran 24-32°C dengan kelembapan 65-90 persen, tinggi gelombang 0.1 – 0.8 meter. Angin permukaan 03-13 kts (knot) dari arah Timur-Tenggara.(*)

DAPATKAN UPDATE BERITA LAINNYA DI

google news icon

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.