5 Cara Olah Calendula Jadi Produk Perawatan Kecantikan

Avatar of PortalMadura.com
5 Cara Olah Calendula Jadi Produk Perawatan Kecantikan
ilustrasi

PortalMadura.Com – Calendula merupakan salah satu jenis bunga yang berasal dari selatan Eropa. Ekstrak bunga ini ternyata bisa diolah menjadi minyak. Selain itu, sari calendula kini sudah dikemas menjadi produk kecantikan siap pakai seperti salep, minyak esensial, krim, lotion, suplemen kesehatan, infused water, hingga teh.

Bahkan, bagaimanapun cara yang Anda pilih untuk mengolah calendula, semuanya memiliki manfaat yang besar bagi kecantikan. Ekstrak calendula adalah bahan alami yang berkhasiat untuk melembapkan, melembutkan, dan mencegah munculnya jerawat pada kulit.

Sari bunga berwarna kuning ini juga efektif mendinginkan kulit yang iritasi serta mengalami inflamasi. Lalu, bagaimana cara mendapatkan manfaat dari calendula?.

Berikut lima cara untuk mengolah calendula menjadi :

Calendula Oil
Anda bisa memanfaatkan minyak calendula untuk berbagai kebutuhan, antara lain merawat kulit wajah dan memudarkan bekas luka. Berikut ini cara membuatnya:

Bahan:

1 cangkir minyak zaitun
2 kapsul minyak vitamin E
Bunga calendula secukupnya

Cara membuat:

Untuk membuat calendula infused oil, masukan bunga calendula kering secukupnya ke dalam botol kaca. Lalu, isi dengan minyak zaitun dan tutup rapat. Simpan campuran minyak dan bunga di tempat gelap dan kocok setiap hari selama 2 minggu.

Setelah 15 hari, saring minyak ke dalam botol kaca lain yang masih bersih. Untuk mengawetkannya, campurkan minyak vitamin E. Ramuan ini bisa diaplikasikan pada kulit, kulit kepala, dan rambut.

Krim Calendula

DAPATKAN UPDATE BERITA LAINNYA DI

google news icon

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.