Inilah 6 Penerapan Teori Relativitas Einstein dalam Kehidupan Sehari-hari

Inilah 6 Penerapan Teori Relativitas Einstein dalam Kehidupan Sehari-hari
ilustrasi

PortalMadura.Com – Einstein dikenal sebagai salah satu manusia tercerdas dengan kemampuannya dalam bidang fisika. Teori Relativitasnya menjadi bagian dari teori abad 20. Namun, hanya sedikit dari kita yang memahami dan menyadari bahwa penjelasannya terpampang nyata dalam kehidupan sehari-hari.

Teori Relativitas menjelaskan perilaku objek dalam ruang dan waktu, yang juga bisa digunakan untuk memprediksi banyak hal dari eksistensi lubang hitam (black hole), melengkungnya cahaya oleh pengaruh gravitasi, hingga sifat Planet Merkurius pada orbitnya.

Sadar atau tidak disadari teknologi canggih saat ini, telah memperlihatkan kepada kita bahwa efek relativitas telah kita rasakan dalam kehidupan sehari-hari, sekaligus membuktikan bahwa Einstein benar mengenai teorinya.

Berikut merupakan 6 hal yang memperlihatkan teori relativitas dalam kegiatan manusia sehari-hari di muka bumi:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses