Lakukan Pemanasan di Stadion Kanjuruhan Malang

Lakukan Pemanasan di Stadion Kanjuruhan Malang
FC Vs Arema Cronus

PortalMadura.Com, Malang – Skuad melakukan pemanasan di Stadion Kanjuruhan Malang sebelum pertandingan melawan Arema Cronus dimulai, Jum’at (2/9/2016) malam.

Saat ini, seluruh pemain sedang berada di dalam lapangan. Mereka mendapat sorakan dari supporter Madura Taretan Dhibi’ yang sengaja ‘ngonggai’ langsung ke Malang untuk memberikan semangat agar terus berjuang memenangkan pertandingan.

Sesuai jadwal yang dikeluarkan PT. Gelora Trisula Semesta (GTS) sebagai operator kompetisi, pertandingan malam ini akan kick of pukul 21.00 WIB. Laga bertajuk derby Jawa Timur ini akan disiarkan langsung oleh SCTV. (Marzukiy/har)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.