Pasca Didemo Warga, Kejari Bangkalan Akan Panggil BRI Soal PKH dan BPNT

Avatar of PortalMadura.com
Pasca Didemo Warga, Kejari Bangkalan Akan Panggil BRI Soal PKH dan BPNT
Kajari Bangkalan Badrut Tamam

PortalMadura.Com, Kejaksaan Negeri (Kejari) Bangkalan, Madura, Jawa Timur, akan melakukan pemanggilan terhadap Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Bangkalan.

Pemanggilan tersebut sehubungan dengan dugaan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dan Program Keluarga Harapan () pasca warga menggelar aksi di kantor Cabang .

Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Bangkalan, Badrut Tamam menyampaikan, pihaknya sedang mendalami kasus tersebut.

“Untuk sementara ini, kami masih sebatas mendalami kasusnya. Dalam waktu dekat pasti akan panggil untuk dimintai keterangan terkait dugaan itu,” terangnya, Kamis (5/9/2019).

Persoalan PKH dan BPNT menjadi pembahasan intens di lingkup . “Yang jelas sekarang tetap menjadi pembahasan. Biar nanti diketahui apakah betul BRI itu melakukan seperti yang disampaikan para pendemo kemarin,” katanya.

Baca Juga :

DAPATKAN UPDATE BERITA LAINNYA DI

google news icon

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.