Umat Islam Perlu Tahu, Ini 7 Alasan Pentingnya Khusyuk dalam Salat

Avatar of PortalMadura.Com
Umat Islam Perlu Tahu, Ini 7 Alasan Pentingnya Khusyuk dalam Salat
ilustrasi

Memupuk Kesabaran
Dengan salat yang dilaksanakan dengan tumakninah, maka diperlukan waktu beberapa saat untuk salat tidak dengan tergesa-gesa. Hal ini akan memupuk rasa kesabaran Anda.

Menghapus Dosa
Dalam suatu hadis disebutkan bahwa dosa-dosa kecil Anda akan dihapus diantara salat 5 waktu. Tentu saja hal ini bila Anda menghayati bacaan di dalam duduk diantara dua sujud rabbighfirli dan wa’fu’anni.

Menyembuhkan Penyakit
Prof. M. Sholeh dari Universitas Airlangga Surabaya, telah meneliti, bahwa salat malam bisa meningkatkan imunitas tubuh Anda. Salat bisa mencegah naik turunnya hormon kortisol yang berperan sebagai indikator stres. Sedangkan stres merupakan salah satu faktor utama pemicu penyakit, termasuk kanker. (berbagaisumber/Salimah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses