15 Klub Bola Ikuti Liga Santri Piala KSAD 2022 di Sumenep

15 klub ikut Liga Santri di sumenep
Laga pembuka Liga Santri Piala KSDA 2022 di Sumenep ditandai dengan tendengan kick off oleh Kasdim 0827/Sumenep Mayor Inf Ahmad Jaelani, Senin (20/6/2022) di Stadion A Yani Panglegur Sumenep (@portalmadura.com)

PortalMadura.Com, Sumenep – Sebanyak 15 klub bola dari berbagai pondok pesantren di Sumenep, Madura akan mengikuti laga Liga Santri piala KSAD 2022.

“Ada 15 klub yang mengikuti Liga Santri ini,” terang Kasdim 0827/Sumenep Mayor Inf Ahmad Jaelani, Senin (20/6/2022).

Pertandingan dengan sistem setengah kompetisi itu dijadwalkan berlangsung setiap hari. Laga pembuka hari ini, Senin (20/6/2022) dan berakhir Sabtu 2 Juli 2022.

Laga final dijadwalkan Senin, 4 JUli 2022.

“Nanti, pemenang satu klub itu akan dikirim ke tingkat Korem,” kata Ahmad Jaelani.(*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.