Bom Meledak 15 Orang Meningal Dunia Usai Pertandingan Besiktas Lawan Bursaspor

Bom Meledak 15 Orang Meningal Dunia Usai Pertandingan Besiktas Lawan Bursaspor
AFP

PortalMadura.Com – Dua kali ledakan terjadi dekat markas Besiktas Stadion Vodavone Arena, pada Sabtu (10/11/2016) malam waktu setempat. Ledakan itu terjadi berkisar 2 jam setelah pertandingan usai antara Besiktas melawan Bursaspor pada Liga Turki.

BBC melaporkan, akibat ledakan sedikitnya 15 orang meninggal dunia dan puluhan lainnya luka-luka. Pejabat Turki meyakini, jika ledakan tersebut adalah bom mobil dan bunuh diri.

Hhingga Minggu (11/12/2016), belum ada kelompok yang menyatakan diri sebagai dalang di balik serangan tersebut. Namun, beberapa serangan yang terjadi di Turki, sepanjang tahun 2016 dilakukan oleh militan Kurdi dan ISIS.(bbc/har)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.