Wisata  

Fantastis, 3 Objek Wisata Air Buatan yang Cocok untuk Menyejukkan Badan

Fantastis, 6 Objek Wisata Air Buatan yang Cocok untuk Menyejukkan Badan
Ilustrasi (tempatwisata.pro)

PortalMadura.Com – Dicuaca yang panas, pas banget nih untuk berlibur ke wisata air yang akan menyejukkan badan.

Banyak sekali wisata air di Indonesia, mulai wisata air alami maupun buatan. Dilansir dari Merdeka.Com, Rabu (1/3/2021) berikut 3 rekomendasi objek wisata air buatan terbaik yang bisa dikunjungi untuk menyegarkan diri bersama keluarga yang cocok sekli untuk menyejukkan badan:

SnowBay Taman Mini Indonesia Indah (TMII)

Wisata ini terkenal sekali dengan fasilitas wisatanya sangat beragam dan luasnya mencapai tiga hektare. Beberapa wahana di tempat ini seperti, Huricane, Tube Coaster, Flush Bowl, Everslide yang berjenis perosotan air curam dan berkelok.

The Jungle Water Adventure

Wisata ini berlokasi di Jalan Bogor Nirwana Boulevard, Bogor Selatan, Jawa Barat. Fasilitas yang ada di wisata ini diantaranya Terdapat kolam air hangat, kolam perosotan, kolam ombak, kolam apung, kolam arus, hingga lapangan futsal air.

Atlantic Dreamland Salatiga

Wisata ini berlokasi di daerah Salatiga Jawa Tengah. Banyak sekali wahana permaian yang ada di wisata ini, kurag lebih ada 19 wahana yang tidak hanya bisa dinikmati oleh anak anak saja, orang dewasa pasti juga senang bermain di wisata ini.

Nahh, itu dia wisata air buatan terbaik yang bisa dikunjungi untuk menyegarkan diri bersama keluarga yang cocok sekali untuk menyejukkan badan dan akan membuat Anda senang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.