Ketahui Manfaat Sirih Merah untuk Diabetes

Avatar of PortalMadura.com
Ketahui Manfaat Sirih Merah untuk Diabetes
Ketahui Manfaat Sirih Merah untuk Diabetes

PortalMadura.com telah lama dipercaya dapat mengobati , . Tanaman yang tumbuh subur di Indonesia ini sudahdikenal khasiatnya sejak lama untuk mengobati diabetes.

Salah satu cara menggunakan sirih merah sebagai obat diabetes dengan merebus sirih merah dan kemudian mengkonsumsi air rebusannya. Hal ini dipercaya dapat menurunkan tingkat gula darah karena sebab sirih merah diketahui mempunyai kandungan flavonoid aktif yang dapat menurunkan kadar glukosa.

Flavonoid  yang terdapat dalam sirih merah memiliki sifat antioksidan dan antiperadangan. Selain dapat menurunkan tingkat gula darah juga disebut dapat membantu mengatasi penyakit kronis seperti hipertensi, jantung dan diabetes.

Manfaat Sirih Merah untuk Diabetes

Berikut manfaat daun sirih untuk penderita diabetes:

1. Memperbaiki sekresi insulin

Kandungan flavonoid pada daun sirih merah membantu proses sekresi atau produksi insulin di dalam pankreas.

Berdasarkan studi dari laman Pharmacognosy Magazine, flavonoid disebut mendorong fungsi sel beta pada pankreas.

Sel beta inilah yang kemudian menghasilkan hormon insulin untuk membantu sel tubuh mengambil glukosa darah dan mengubahnya menjadi energi.

 

DAPATKAN UPDATE BERITA LAINNYA DI

google news icon

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.