PortalMadura.Com – Cairan vagina yang terlalu berlebihan akan menyebabkan organ intim menjadi becek. Miss V yang becek atau terlalu basah akan mengurangi kenikmatan dalam hal hubungan intim. Tentu saja ini merupakan suatu beban yang sangat berat untuk seorang wanita.
Namun jangan dulu berkecil hati, dibawah ini ada cara alami untuk mengatasi hal tersebut.
Cara Pertama: Ambil 1 butir buah pinang tua lalu buang sabutnya kemudian parut pinang yang sudah Anda kupas, setelah itu ambil segelas air lalu rebus parutan pinang tadi, hingga air rebusan sisa setengah gelas dan sudah agak mengental.
Kemudian angkat dan peras disehelai kain yang halus ambil air perasan tersebut campur dengan sedikit garam, minumlah di pagi hari, setiap satu minggu sekali, maka dalam satu bulan hasilnya sudah dapat dirasakan vagina akan menjadi rapet dan juga benar-benar kering.
Cara Kedua: pilih pucuk daun pepaya muda, kemudian rebus lalu makan sebagai lalap kalau Anda kuat menahan pahit akan lebih baik jika di makan mentah.
(viexvasli/choir)