PortalMadura.Com – Bila bumper mobil Anda penyok tak perlu Anda risaukan. Apalagi harus cari bengkel yang hanya akan menguras keuangan Anda.
Bumper mobil penyok dapat diselesaikan dengan hitungan menit. Caranya, gunakan air panas dan siramkan pada bagian bumper mobil yang penyok tersebut.
Dalam kondisi panas, bumper yang penyok tekan keras-keras hingga kembali lurus. Lalu, lihat hasilnya. Cek video berikut ini.(Hartono)
https://www.youtube.com/watch?v=8IWjbGIhofA&feature=youtu.be