PortalMadura.Com – Dewan Pers (DP) melakukan jumpa pers bersama organisasi profesi wartawan dan sejumlah asosiasi perusahaan media massa di gedung Dewan Pers, Jumat (15/7/2022).
Sikap Dewan Pers terhadap Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP) ini, dihadiri langsung Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra (periode 2022 – 2025) bersama anggotanya.
Berikut link live streaming Sikap Dewan Pers terhadap RKHUP
1. Sikap Dewan Pers terhadap RKHUP
2. Sikap Dewan Pers terhadap RKHUP
(*)